Kampung Inggris
  • Berita
  • Wisata
  • Kuliner
  • Edukasi
    • Bahasa Inggris
    • Bahasa Mandarin
    • Bahasa Korea
    • Bahasa Jerman
    • Bahasa Arab
  • Quiz
  • Index
No Result
View All Result
Kampung Inggris
No Result
View All Result
Kampung Inggris
Home Edukasi Bahasa Inggris

20 Contoh Kalimat Complex Sentence

Billy Rizky by Billy Rizky
7 months ago
in Bahasa Inggris, Edukasi
0
Contoh kalimat complex sentence.

Contoh kalimat complex sentence.

Share on FacebookShare on Twitter

Contents

KAMPUNGINGGRISCEC -Inilah 20 contoh kalimat complex sentence. Selain itu pelajari juga pengertian dan strukturnya.

Pengertian complex sentence sendiri merupakan jenis kalimat yang terdiri satu independent clause dan satu atau lebih dependent clause. 

Perbedaan keduanya adalah independent clause bisa berdiri sendiri. Sedangkan dependent clause biasanya tergantung dengan independent clause.

Keduanya dihubungkan dengan koma atau konjungsi (kata penghubung). 

Advertisement. Scroll to continue reading.

Konjungsi yang dapat dipakai antara lain menunjukkan waktu seperti after, when, since, before dan until.

Selain itu, ada konjungsi untuk menunjukkan suatu kondisi seperti unless dan if. Ada juga konjungsi untuk menunjukkan sebab akibat seperti because.

Kamu harus memahami jenis-jenis konjungsi tersebut karena akan banyak digunakan dalam complex sentence.

Struktur Complex Sentence

Berikut ini adalah struktur complex sentence yang perlu kamu ketahui, yuk simak!

RelatedPosts

Kosakata Benda-benda di Kelas dalam Bahasa Inggris

Kosakata Benda-benda di Taman dalam Bahasa Inggris

Nama Tempat dan Ruangan di Sekolah dalam Bahasa Inggris

Contoh kalimat complex sentence.
Contoh kalimat complex sentence.

Independent Clause (IC) + conjunction + dependent clause (DC)

atau

Conjunction + dependent clause (DC) + independent clause (IC).

Hal yang perlu kamu perhatikan adalah selalu tempatkan tanda koma “,” di depan independent clause jika kalimat tersebut diawali dengan kata penghubung (kongjungsi) di awal kalimat.

Contoh Complex Sentence

Dikutip dari laman mamikos.com, berikut ini merupakan beberapa contoh kalimat complex sentence dalam bahasa Inggris beserta artinya.

Because he had free time during holiday, he rearranged her house

Contoh complex sentence ini memiliki arti karena dia memiliki waktu luang selama liburan, dia melakukan penataan ulang rumahnya.

Kalimat tersebut juga termasuk adverbial clause. Hal ini dikarenakan adanya kata “because” pada kalimat pertama.

Sedangkan, yang berfungsi sebagai klausa tidak terikat adalah she rearranged her house.

Dolly, which is very cute, is my dog

Contoh complex sentence ini artinya Dolly, yang sangat manis itu merupakan anjing saya.

Berdasarkan strukturnya, kamu dapat mengetahui bahwa klausa tidak terikatnya Dolly is my dog.

Sedangkan, which is very cute termasuk adjective clause non essential. Cirinya adalah terdapat kata which.

Doni will give her a call when he finish

Makna dari contoh tersebut adalah saya akan menghubungi kamu setelah saya selesai.

Jika dilihat dari strukturnya, maka Doni will give you a call merupakan independent clause dan kata berikutnya adverbial clause.

Pada umumnya struktur dari adverbial clause adalah konjungsi + S + V.

Adapun ciri khasnya adalah menggunakan konjungsi seperti because, when, since, after, although dan lain-lain.

 I like the novel that she just read

Artinya adalah saya menyukai novel yang sedang dia baca. Kalimat ini “that she just read” termasuk adjective clause essential.

Hal ini dicirikan dengan adanya kata that pada contoh complex sentence.

Rumusnya adalah relative pronoun atau relative adverb + S + V + …. Contoh relative pronoun antara lain which, whose, that, whom dan lain-lain.

Sedangkan, contoh dari relative adverb adalah why, when, dan where.

Lalu, struktur independent clause terdapat pada kalimat I like the novel.

That today is Fifi’s birthday is not right

Artinya bahwa hari ini ulang tahun Fifi adalah tidak benar.

Dalam kalimat tersebut kamu dapat mengetahui bahwa noun clause berfungsi sebagai subject bagi klausa tidak terikat. 

 I will wait for Doni until he comes

Contoh complex sentence mempunyai arti saya akan menunggu Doni hingga dia datang.

Konjungsi yang digunakan adalah until. Dengan demikian, yang berperan sebagai dependent clause adalah until he comes.

After you finish writing novel, you can call me

Setelah kamu selesai menulis novel, kamu dapat menelepon saya.

Kalimat tersebut termasuk dalam complex sentence karena ada penghubung berupa tanda koma. 

Selain itu, ada konjungsi after yang menunjukkan waktu.

Dengan demikian, kalimat itu termasuk salah satu contoh adverbial clause. Sedangkan, you can call me termasuk independent clause. 

Before the sun rise, I will be at your home

Contoh complex sentence berarti sebelum matahari terbit, saya akan berada di rumah kamu.

Before the sun rise tidak dapat berdiri sendiri sehingga membutuhkan kalimat pelengkap.

I forgot where I put my book

Contoh complex sentence tersebut memiliki makna saya lupa dimana saya menaruh buku saya.

Kalimat where I put my book termasuk noun clause. 

Contoh kalimat complex sentence.
Contoh kalimat complex sentence.

Hal ini karena noun clause merupakan direct object untuk kata “forget” dalam independent clause.

Secara umum, strukturnya adalah question word, if atau whether, that + S + V + … 

 I don’t want to go to the supermarket because it is raining

Saya tidak mau pergi ke supermarket karena hujan.

Kata penghubung yang digunakan adalah because sehingga yang berperan menjadi dependent clause adalah because it is raining.

He likes the gift that I made yesterday

Contoh complex sentence di atas memiliki arti Dia suka dengan hadiah yang aku buat kemarin. Konjungsi yang digunakan adalah kata that.

I still want to be a graphic designer though sometimes I get bored

Saya tetap ingin menjadi seorang desainer grafis meskipun terkadang saya bosan.

I was washing my bicycle when my uncle came

Saya sedang mencuci sepedaku saat pamanku datang.

I cleaned my bedroom before my sister finished her homework

Saya membersihkan kamar saya sebelum adikku selesai mengerjakan PR. 

I decided not to go to the Desta’s party although he has invited me 

Saya memutuskan tidak datang ke pesta Desta meskipun dia mengundang saya.

Although she is very pretty, she doesn’t have good manner

Contoh complex sentence ini memiliki makna meskipun dia sangat cantik, namun dia tidak memiliki sopan santun.

Selain menggunakan penghubung berupa tanda koma, pada kalimat tersebut juga terdapat kata although.

If your sister talk too loud, we will be deaf

Jika kakakmu berbicara terlalu keras, kita bisa menjadi tuli. 

When Susi was still a baby, she used to be fat

Ketika Susi masih bayi, dia berbadan gemuk.

Contoh complex sentence ini independent clause terletak di bagian depan baru setelah itu dependent clause.

Andra is a boy who is very friendly

Andra adalah seorang laki-laki yang sangat ramah. 

My brother was playing football when I came home

Kakak laki-laki saya sedang bermain sepakbola saat saya pulang.

Itulah contoh kalimat complex sentence, semoga bermanfaat!

Tags: Bahasa InggrisBelajarcomplex sentencecontoh kalimat complex sentenceEdukasikalimatkalimat complex sentenceKampung InggrisParepengertian complex sentencestruktur complex sentence

RelatedPosts

kosakata benda-benda di kelas dalam Bahasa Inggris
Bahasa Inggris

Kosakata Benda-benda di Kelas dalam Bahasa Inggris

Kosakata benda-benda di taman dalam Bahasa Inggris.
Bahasa Inggris

Kosakata Benda-benda di Taman dalam Bahasa Inggris

Next Post
contoh kalimat compound sentence

20 Contoh Kalimat Compound Sentence

pengertian reported speech dan contoh kalimat

Pengertian Reported Speech dan Contoh Kalimat

pengertian Degrees of Comparison

Degrees of Comparison Adalah: Pengertian, Rumus, dan Contoh Kalimat

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Ini Penggunaan Was dan Were yang Tepat, Contoh, dan Soal Latihan

Ini Penggunaan Was dan Were yang Tepat, Contoh, dan Soal Latihan

Announcement di Stasiun Kereta dalam Bahasa Inggris dan Terjemah

Announcement di Stasiun Kereta dalam Bahasa Inggris dan Terjemah

Soal Latihan Bahasa Inggris untuk Tes Kerja

Soal Latihan Bahasa Inggris untuk Tes Kerja

assorted color alphabet

Alfabet, ABC dalam Bahasa Inggris

Introduce: memperkenalkan teman dalam bahasa Inggris.

Introduce: Memperkenalkan Teman dalam Bahasa Inggris

Contoh Soal Test Marlins Beserta Jawabannya

Contoh Soal Test Marlins Beserta Jawabannya

Announcement: Saat Pramugari / Flight Attendant Take Off

Announcement: Saat Pramugari / Flight Attendant Take Off

kosakata benda-benda di kelas dalam Bahasa Inggris

Kosakata Benda-benda di Kelas dalam Bahasa Inggris

Kosakata benda-benda di taman dalam Bahasa Inggris.

Kosakata Benda-benda di Taman dalam Bahasa Inggris

nama tempat dan ruangan di sekolah

Nama Tempat dan Ruangan di Sekolah dalam Bahasa Inggris

nama anak binatang dalam Bahasa Inggris

Nama Anak Binatang dalam Bahasa Inggris

nama-nama ekstrakulikuler dalam Bahasa Inggris.

Nama-nama Ekstrakurikuler dalam Bahasa Inggris

Ketahui pengertian Gerund dan Infinitive, ini perbedaanya.

Pengertian Gerund dan Infinitive, Ini Perbedaanya

penggunaan dan contoh subject verb agreement

Penggunaan dan Contoh Subject Verb Agreement

About Us

Website parekampunginggris.co adalah media belajar Bahasa Inggris online yang dikembangkan oleh Silvergen.id

Network

Kampung Inggris CECKampung Inggris
Yamaha DetaYamaha Deta
KatalogueKatalogue.id

Ads




Menu

  • Hubungi Kami
  • Blog
  • Advertise

Follow Us

  • Hubungi Kami
  • Blog
  • Advertise

© 2021 Kampung Inggris CEC - Informasi Seputar Kampung Inggris dan Edukasi Kampung Inggris CEC.

No Result
View All Result
  • Berita
  • Wisata
  • Kuliner
  • Edukasi
    • Bahasa Inggris
    • Bahasa Mandarin
    • Bahasa Korea
    • Bahasa Jerman
    • Bahasa Arab
  • Quiz
  • Index

© 2021 Kampung Inggris CEC - Informasi Seputar Kampung Inggris dan Edukasi Kampung Inggris CEC.